Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2018

Mengapa Saya Memilih SMAN 68

MENGAPA SAYA MEMILIH SMAN 68         Saya memilih SMA Negeri 68 karena saya tahu bahwa SMA Negeri 68 sekolah yang bagus. SMA Negeri 68 adalah sekolah terbaik di Jakarta Pusat. Selain itu, siswa-siswi SMA Negeri 68 memiliki segudang prestasi di bidangng akademik maupun non akademik yang bertambah setiap tahunnya. Hal tersebut pasti karena dipengaruhi pengajaran dari guru yang baik.             Fasilitas-fasilitas di SMA Negeri 68 lengkap dan memadai seperti ruang Aula, AVI, ruang osis, ruang ekskul, lapangan, dan lain lain. Di SMA Negeri 68 keamanan dan kedisiplinan terjamin. Di SMA Negeri 68 juga terdapat banyak ekstrakurikuler yang aktif. Saya dulu sekolah di SMP Negeri 216. jadi, sudah tau dengan lingkungan  di komplek pendidikan. SMA Negeri 68 menyediakan kuota yang banyak ke Perguruan Tinggi Negeri atau PTN melalui jalur undangan atau jalur SNMPTN. Jadi, saya ingin mendapat...

Obor Asian games

Gambar
Obor Asian Games Jakarta-Palembang 2018 Tungku Obor Asian Games 2018 Sebentar lagi Indonesia akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan Asian Games. Asian Games dilaksanakan pada tanggal 18 Agustus 2018 nanti. Sudah banyak terlihat spanduk yang bertuliskan "siap mensukseskan Asian Games 2018". Banyak olahraga yang akan dilombakan di acara itu seperti sepak bola, bulu tangkis, renang, pencak silat dan lain lain. Uniknya, Asian Games tahun ini mengadakan perlombaan b aru yakni elektronik sport atau E-sport. Api obor Asian Games menggunakan Api Abadi Mrapen. Mrapen adalah tempat destinasi wisata unik tempat api abadi yang tidak pernah padam. Api Abadi Mrapen memiliki nilai sejarah yang tinggi. Konon, keberadaan Api Abadi Mrapen terkait dengan jatuhnya Kerajaan Majapahit yang ditaklukan oleh Kerajaan Demak. Obor Asian Games diambil dari Mrapen dan dibawa ke Provinsi Jambi di Palembang. Benda itu diletakkan selama satu malam di Bandara Sultan Mahmud II. Kemudia...